Senin, 28 September 2020

HUMAN RESOURCE PLANNING (PERENCANAAN SDM)

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAKARTA

MIA EKA WULANDARI 1710111041


PERENCANAAN SDM merupakan Perencanaan SDM (Sumber Daya Manusia) atau Human Resource Planning (HRP) adalah Proses peramalan sistematis yang menghubungkan kebutuhan sumber daya manusia suatu organisasi dengan rencana strategisnya untuk memastikan bahwa kepegawaiannya memadai, berkualitas, dan cukup kompeten untuk mencapai tujuan organisasinya. Perencanaan SDM menjadi elemen organisasi yang sangat penting untuk mempertahankan keunggulan kompetitif dan mengurangi pergantian karyawan. Perencanaan Sumber Daya Manusia ini juga dapat membantu perusahaan untuk menemukan jumlah orang yang tepat pada waktu dan tempat yang tepat untuk melakukan tugas-tugas yang dibutuhkan oleh perusahaan tersebut.

Mind Mapping

Chapter 1 : Human Resource Management



Chapter 2 : Human Resource Planning



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 CHAPTER  5 CAREER PLANING Apa itu Career Planing atau Perencanaan karir ? merupakan proses sistematis dimana seseorang memilih tujuan kari...